Headlines
Kategori: Hukum dan Peristiwa
Gubernur Minta Penjarahan Sawit Ditangani secara Bijaksana
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran meminta kasus maraknya penjarahan kebun sawit yang terjadi untuk ditangani secara bijaksana. Ia khawatir penjarahan yang kerap terjadi di Kabupaten Seruyan dapat memicu konflik.
Dijadikan Perusahaan Tameng, CV Dayak Lestari Gugat PT Investasi Mandiri
PT Investasi Mandiri kembali diterjang masalah. Setelah polemik kepengurusan yang belum tuntas, kini perusahaan tersebut digugat.
Petani Pertanyakan Pengambilan Titik Koordinat Lahan oleh Polisi
Ditreskrimum Polda Kalteng bersama BPN mengambil titik koordinat di lahan Poktan Lewu Taheta, Kelurahan Sabaru. Hal ini dipertanyakan Men Gumpul dari Kalteng Watch.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.